Recent Post
Rabu, 18 Februari 2015
Senin, 16 Februari 2015
Sejuta Keindahan Gunung Rinjani
Catatan Perjalanan
by : Abdul Humul Faiz (Elcapitan Indonesia)
Sagara Anak Dari Summit Rinjani (3726mdpl) / sumber : goole |
Sudah
lama saya bermimpi untuk berkunjung ke gunung ini. Yang konon menurut para
penggiat alam bebas adalah surga bagi bagi mereka. Rasa penasaran yang selalu
membebani di pikiran saya. Bukan hanya saya, bahkan gunung tersebut merupakan
mimpi bagi teman-teman di lembaga saya yaitu LPAP El Capitan Indenesia.
Sudah bertahun-tahun kami mengagendakan untuk menapaki puncak dengan ketinggian 3726 mdpl yang terletak pada lintang 8º25' LS dan 116º28' BT dan juga merupakan
Sudah bertahun-tahun kami mengagendakan untuk menapaki puncak dengan ketinggian 3726 mdpl yang terletak pada lintang 8º25' LS dan 116º28' BT dan juga merupakan
Minggu, 15 Februari 2015
Pesona Gunung Semeru
Catatan Perjalanan Oleh :
Abdul. Humul. Faaiz (El Capitan Indonesia)
(Foto : Faaiz/Elcapitan Indonesia) |
Dalam
Keganasannya, Tentunya semeru memiliki
pesona yang luar biasa. Bagi petualang yang datang berkunjung, akan disuguhi
bentangan alam indah yang dapat meluruhkan rasa penat karena menempuh
perjalanan yang cukup melelahkan. Semeru memiliki beberapa pemandangan luar
biasa. Mulai dari danau, perbukitan, savana serta gunung berpasir. Semua
memiliki daya tarik tersendiri. Salah satunya yaitu Pesona Danau Ranu Kumbolo
yang taka da habisnya. Banyak pendaki yang merindukan tempat itu. Salah satunya
saya berserta teman-teman.
Langganan:
Postingan (Atom)